KERJA BAKTI SERENTAK KELURAHAN TAMAN
Dalam mengantisipasi situasi kegawatdaratan sesuai dengan Surat Edaran Bapak Walikota Madiun maka secara serentak dilakukan kerjabakti masal pada hari Minggu, 23 Oktober 2022. Kerja bakti dilaksanakan oleh 51 (lima puluh…
PEMAS FAKULTAS KEDOKTERAN UNAIR LULUSAN 1985 DI KELURAHAN TAMAN “Pendek Belum Tentu Stunting”
Pengabdian Masyarakat dari Alumni Fakultas Kedokter Unair Tahun 1985 di Kelurahan Taman mempioritaskan pelayanan kepada masyarakat yang mempunyai anak dalam kategori stunting. Kegiatan ini memberikan edukasi kepada ibu-ibu tentang apa…
OUTDOOR LEARNING PERWANIDA ANNUR DI P2L TAMAN LESTARI KELURAHAN TAMAN
Konsep pembelajaran yang menyenangkan outdoor learning bagi anak-anak TK Perwanida An Nur Jl.Salak Kelurahan Taman kali ini mengusung tema pengenalan dan pembelajaran sayuran organik di P2L Taman Lestari Kelurahan Taman…
KELURAHAN TAMAN JUARAI KOMPETESI INOVASI TEKNOLOGI KOTA MADIUN UNIT LAYANAN DAERAH
Kelurahan Taman berhasilmendapatkan Juara Terinovatif 1 dari Unit Layanan Daerah dalam ajang KIAT yang diselenggarakan oleh Bappelitbangda Kota Madiun pada Tahun 2022. Dalam lomba KIAT Tahun 2022 ini Kelurahan…
KEJAKSAAN SAMBANG KELURAHAN
Dalam rangka pembangunan Pavingisasi dan Lapak pada anggaran APBD-P tahun 2022 Kelurahan Taman bersama dengan Kejaksaan melaksanakan kegiatan Kejaksaan Sambang Kelurahan. Kegiatan ini dimaksudkan agar proses pembangunan dapat sesuai dengan…
PENYERAHAN PLAKAT DAN SERTIFIKAT BERSERI Tk.MADYA OLEH BAPAK WALIKOTA MADIUN
Penghargaan sertifikat dan plakat dari setiap wilayah lingkungan BERSERI Tk.Madya juga diserahkan oleh Bapak H.Drs. MAIDI, SH, MM, M.Pd selaku Walikota Madiun kepada ketua kader lingkungan masing-masing lokasi. Semoga prestasi…
Bank Sampah “TAMAN BERKAH” Kelurahan Taman
Salah satu Program dalam upaya pengelolaan lingkungan yang ada di Kelurahan Taman khususnya di Pokja III PKK Kelurahan Taman adalah Program Bank Sampah. Program Bank Sampah adalah suatu strategi penerapan…
Pembangunan lapak umkm DONOPURAN Kel.Taman
http://umkm.madiunkota.go.id/
Kel.Taman lolos BERSERI Tk.MADYA Prov JAWA TIMUR
Satu lagi prestasi bidang lingkungan yang didapatkan kelurahan Taman di tingkat Provinsi Jawa Timur tahun 2022 yaitu Lolos sebagai desa/kelurahan BERSERI Tk.Madya. Lingkungan yang mengusung Berseri Tk.Madya wajib mengusung 2…